Kamis, 10 Februari 2011

RPP dan Silabus Berkarakter SMP Mapel IPA

Disclaimer:

Perangkat ini disusun oleh penerbit tertentu untuk buku tertentu. Isi diluar tanggung jawab www.rumahrpp.blogspot.com

Contoh RPP:

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : ………………………..

Kelas / Semester : VII (tujuh)/Semester 1

Mata Pelajaran : IPA (Ilmu Pengetahuan Alam)

Alokasi waktu : 4 X 40’

Standar Kompetensi : 1. Memahami prosedur ilmiah untuk mempelajari benda-benda alam dengan menggunakan peralatan.

Kompetensi Dasar : 1.2 Mendeskripsikan pengertian suhu dan pengukurannya.

Tujuan Pembelajaran : Peserta didik dapat:

1. Menjelaskan pengertian suhu.

2. Menjelaskan bagian-bagian dari termometer.

3. Menyebutkan jenis-jenis termometer.

4. Menggunakan termometer untuk mengukur suhu suatu benda.

5. Membaca skala pada termometer.

6. Membandingkan skala pada termometer Celsius dengan termometer skala Kelvin, Reamur, dan Fahrenheit.

v Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline )

Rasa hormat dan perhatian ( respect )

Tekun ( diligence )

Tanggung jawab ( responsibility )

Ketelitian ( carefulness)

Materi Pembelajaran : Suhu

Metode Pembelajaran : Model:

- Direct Instruction (DI)

- Cooperative Learning

Metode:

- Diskusi kelompok

- Eksperimen

Langkah-langkah Kegiatan

PERTEMUAN PERTAMA

a. Kegiatan Pendahuluan

. Motivasi dan apersepsi

- Apakah hubungan suhu dengan panas atau dingin?

- Alat apakah yang dipakai untuk mengukur bila suhu tubuhmu terasa panas?

. Prasyarat pengetahuan

- Apakah yang dimaksud dengan suhu?

- Apakah Satuan Internasional dari besaran suhu?

. Pra eksperimen

- Berhati-hatilah menggunakan peralatan yang terbuat dari kaca.

b. Kegiatan Inti

* Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:

F Menjelaskan pengertian suhu.

F Menjelaskan bagian-bagian dari termometer

F melibatkan peserta didik mencari informasi yang luas dan dalam tentang topik/tema materi yang akan dipelajari dengan menerapkan prinsip alam takambang jadi guru dan belajar dari aneka sumber;

F menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media pembelajaran, dan sumber belajar lain;

F memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar lainnya;

F melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran; dan

F memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di laboratorium, studio, atau lapangan.

* Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru:

F membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna;

F memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis;

F Guru membimbing peserta didik dalam pembentukan kelompok.

F Secara kelompok, peserta didik mendiskusikan pengertian besaran dan klasifikasinya, kemudian membuat kesimpulan sementara dan anggota masing-masing kelompok meng-komunikasikannya.

F memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut;

F memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan kolaboratif;

F memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi belajar;

F memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok;

F memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok;

F memfasilitasi peserta didik melakukan pameran, turnamen, festival, serta produk yang dihasilkan;

F memfasilitasi peserta didik melakukan kegiatan yang menumbuhkan kebanggaan dan rasa percaya diri peserta didik.

* Konfirmasi

Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

F memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan, tulisan, isyarat, maupun hadiah terhadap keberhasilan peserta didik,

F memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik melalui berbagai sumber,

F memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk memperoleh pengalaman belajar yang telah dilakukan,

F memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam mencapai kompetensi dasar:

* berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan peserta didik yang menghadapi kesulitan, dengan menggunakan bahasa yang baku dan benar;
* membantu menyelesaikan masalah;
* memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan hasil eksplorasi;
* memberi informasi untuk bereksplorasi lebih jauh;
* memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau belum berpartisipasi aktif.

c. Kegiatan Penutup

Dalam kegiatan penutup, guru:

F bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan pelajaran;

F melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;

F memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;

F merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;

PERTEMUAN KEDUA

a Kegiatan Pendahuluan

. Motivasi dan apersepsi

- Hasil pengukuran suhu harus dinyatakan dengan satuan; satuan apakah yang digunakan?

- Apakah satuan suhu dalam Standar Internasional (SI)?

. Prasyarat pengetahuan

- Guru menunjukkan sebuah termometer, peserta didik diminta untuk membaca skala.

b. Kegiatan Inti

* Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:

F Menggunakan termometer untuk mengukur suhu suatu benda.

F Membaca skala pada termometer.

F Membandingkan skala pada termometer Celsius dengan termometer skala Kelvin, Reamur, dan Fahrenheit.

F melibatkan peserta didik mencari informasi yang luas dan dalam tentang topik/tema materi yang akan dipelajari dengan menerapkan prinsip alam takambang jadi guru dan belajar dari aneka sumber;

F menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media pembelajaran, dan sumber belajar lain;

F memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar lainnya;

F melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran; dan

F memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di laboratorium, studio, atau lapangan.

* Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru:

F Melalui diskusi kelas, guru menginformasikan cara membaca skala termometer yang benar.

F Guru mendemonstrasikan langkah-langkah penggunaan, pengukuran suhu suatu objek, dan pembacaan skala pada termometer.

F Melalui diskusi kelompok, peserta didik diberi tugas membandingkan skala pada termometer Celsius dengan termometer Kelvin, Reamur, dan Fahrenheit.

F Guru memberikan informasi cara menentukan skala termometer Celsius dengan termometer Kelvin, Reamur, dan Fahrenheit dengan perbandingan Tc : Tk :Tr : (Tf – 32) = 5 : (Tc + 273) : 4 : 9.

F Guru memberikan contoh soal latihan mengenai cara menghitung skala termometer Celsius, Kelvin, Reamur, dan Fahrenheit.

* Konfirmasi

Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

F Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diktahui siswa

F Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan

c. Kegiatan Penutup

Dalam kegiatan penutup, guru:

F bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan pelajaran;

F melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;

F memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;

F merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;

Sumber Belajar

a. Buku IPA Terpadu

b. Buku kerja

c. Termometer

Penilaian Hasil Belajar
Indikator Pencapaian Teknik Penilaian Bentuk Instrumen Instrumen/ Soal

* Menggunakan termometer untuk mengukur suhu zat.

* Membandingkan skala termometer Celsius dengan termometer yang lain.

Tes tertulis Tes uraian

* Mengapa tangan manusia tidak dapat dijadikan alat ukur suhu, padahal tangan dapat membedakan panas dan dingin?
* Bila termometer Celsius menunjukkan skala 800, maka skala Reamur akan menunjukkan….

a.640 c.1000

b.960 d.1500


Mengetahui,

Kepala SMP/MTs ……………

(__________________________)

NIP/NIK :
…..,…………………… 20 …….

Guru Mapel Ilmu Pengetahuan Alam

(_______________________)

NIP/NIK :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar